31 March 2011

Jadikan Blog Anda Ramah Lingkungan

Mungkin anda bertanya - tanya dengan judul diatas. Bagaimana bisa? mengeluarkan banyak tenaga? mengeluarkan duit? TIDAK,penulis artikel tikbilang. tips ini sama sekali tidak mengeluarkan duit, tapi kalau tenaga iya, sedikit, hehe.

jadi begini, blog anda akan di beri semacam screen saver, jadi apabila ada orang yang sedang membuka blog anda dan dia tidak sedang menggerakkan mouse atau tidak menekan keyboard, maka akan keluar layar hitam seperti layaknya screensaver, dan apabila mouse digerakkan atau keyboard di tekan maka "screensaver" itu akan hilang. lalu dari mana bisa jadi ramah lingkungan? dari keterangan website yang menyediakan fitur
"screensaver" ini (onlineleaf.com) ketika screensaver tadi tampil, maka akan mengurangi energi dan mengurangi karbon (yang merupakan zat yang memperparah global warming), karena animasi, dan konten blog yang menyedot energi akan tersembunyi oleh screensaver tadi, jadi selain lebih hemat energi juga akan mengurangi emisi karbon. masih penasaran dan belum jelas??
coba anda diam dan jangan menggerakkan mouse atau menekan keyboard sambil melihat blog artikel tik ini.
bagaimana sudah paham, mari selanjutnya kita bahas bagaimana untuk memperoleh fitur ini. Coba anda buka website Onlineleaf.com. disana ada cara untuk mendapatkan fitur ini.
yaitu :
Untuk pengguna wordpress: langsung pakek aja plug in nya: disini :http://wordpress.org/extend/plugins/online-leaf/
untuk pengguna Blogspot dan yang lainnya:
  1. cari kode  
  2. copi kode ini dan copi dibawah kode
    3.   coba anda buka blog/web anda sudah terpasang bukan?
untuk lebih lengkapnya silahkan anda buka langsung website fitur ini di :onlineleaf.com

0 komentar:

Post a Comment

silah kan anda komentar,, artikel-tik.blogspot.com